SOAL LATIHAN Materi: Memberikan Tanggapan ( BAB V )

 Jawablah pertanyaan berikut dengan singkat dan jelas! 

 1.Jelaskan apa yang dimaksud dengan kalimat tanggapan positif?

    2.Apakah yang dimaksud dengan kalimat tanggapan negatif?

    3.Coba tuliskan karakteristik dari kalimat saran itu seperti apa?

    4.Jelaskan apa yang dimaksud dengan saran?

    5.Apakah yang dimaksud dengan tanggapan?

jawaban : 

1. kalimat tanggapan positif: Ungkapan setuju atau suka terhadap suatu pendapat, pernyataan, atau tindakan.

  2. Kalimat tanggapan negatif: Ungkapan tidak setuju atau tidak suka terhadap suatu pendapat, pernyataan, atau tindakan.

  3. Karakteristik kalimat saran: Biasanya dimulai dengan kata seperti " sebaiknya", "mungkin lebih baik", "bagaimana kalau", dan mengandung usulan atau anjuran.

  4. Saran: Usulan atau anjuran yang diberikan untuk dipertimbangkan.

  5. Tanggapan: Reaksi atau jawaban terhadap suatu pernyataan, pertanyaan, atau tindakan.

II. Pilihlah satu dari tiga uraian (judul) berikut kemudian berikan!

    1. Tanggapan positif 

    2. Tanggapan negatif

    3. Usuan dan/ atau saran

judul 3 : Pentingnya Membagi Waktu untuk Keseimbangan Aktivitas sebagai Penopang Keberhasilan Masa Depan

1. Tanggapan Positif

Artikel ini dengan jelas menekankan betapa pentingnya kita dalam manajemen waktu untuk mencapai keseimbangan antara berbagai aspek kehidupan, seperti pekerjaan, keluarga, dan pengembangan diri. Penjelasan ini mengenai dampak positif dari pembagian waktu yang baik, dan seperti peningkatan produktivitas dan pengurangan stres, sangat informatif dan dapat memotivasi pembaca untuk lebih bijak dalam mengelola waktu para pembaca. 

2. Tanggapan Negatif

walaupun artikel ini memberikan ilmu pengetahuan yang sangat berharga, beberapa bagiannya terasa kurang mendalam. contohnya, strategi khusus untuk membagi waktu secara efektif tidak dibahas secara jelas dan menyeluruh. Pembaca mungkin mengharapkan beberapa tips praktis yang dapat langsung dipraktekan dalam kehidupan sehari-hari untuk meningkatkan manajemen waktu mereka

3. . 


3.  Saran:

agar meningkatkan kualitas artikel, disarankan untuk menambahkan beberapa tips praktis dalam manajemen waktu, contohnya :

• Menetapkan dengan jelas Prioritas: 

Memeriksa tugas-tugas yang paling penting dan disarankan untuk diselesaikan terlebih dahulu. 

• Membuat Jadwal kegiatan Harian: 

Merencanakan aktivitas harian dengan waktu yang spesifik. 

Comments

Popular posts from this blog

psg

Ulangan bahasa indonesia "diskusi" Semester genap kurmer

10 soal tentang bab 1, bab 2, dan bab 3